hai kamu, mari kita tetap berteman (salah satu karya untuk semua "kamu" yang hanya padamu satu tafsirnya)
keberjalanan ini
perjalanan kita
berdua berpisah sambil terus bersama
patut kita selebrasikan
dalam keabadian
walau aku tahu kita hanya sekedar teman
biarkan saja
tapi satu yang aku yakin
perayaan itu akan datang
kamu tetap menjadi teman
di sisa-sisa harapan kita
menjalani hidup bersama
hingga datang keabadian
yang merayakan perpisahan
mari, aku bawa kamu ke jenjang pertemanan
dalam menjalani kehidupan
mungkin selanjutnya kita punya momongan
ah sudahlah, hari ini aku ingin berhari raya
merayakan angan tentang kamu
dan menyelebrasikan kamu yang tak paham
rasa ini padamu
perjalanan kita
berdua berpisah sambil terus bersama
patut kita selebrasikan
dalam keabadian
walau aku tahu kita hanya sekedar teman
biarkan saja
tapi satu yang aku yakin
perayaan itu akan datang
kamu tetap menjadi teman
di sisa-sisa harapan kita
menjalani hidup bersama
hingga datang keabadian
yang merayakan perpisahan
mari, aku bawa kamu ke jenjang pertemanan
dalam menjalani kehidupan
mungkin selanjutnya kita punya momongan
ah sudahlah, hari ini aku ingin berhari raya
merayakan angan tentang kamu
dan menyelebrasikan kamu yang tak paham
rasa ini padamu
Comments
Post a Comment